Leader in Me adalah suatu pengembangan sekolah kepemimpinan berbasis 7 Habits of Highly Effective People dan 4 Discipline of Execution melalui pengembangan kepemimpinan manajemen, karyawan, pendidik dan peserta didik, pengembangan budaya dengan kepercayaan tinggi dan penyelarasan sistem akademik yang memeberdayakan siswa untuk memimpin pembelajaran mereka.